Pages

Thursday, September 27, 2018

Ensiklopedi Kurikulum


Sebagai seorang guru yang baik, wajib mengetahui segala bentuk istilah dalam dunia pendidikan baik yang lama maupun yang baru. Berikut beberapa istilah yang lazim dipakai pada dunia pendidikan di sekolah:
No
Konsep
Definisi
Elaborasi
Contoh
1
Absensi guru dan murid
Ketidakhadiran; daftar hadir guru dan murid
Daftar/ data ketidakhadiran siswa dan guru setiap harinya yang akan dilaporkan pada setiap akhir bulan
Daftar absensi kelas 1
2
Agenda tahunan
Buku catatan yang baertanggal untuk satu tahun
Buku catatan tentang apa saja yang terjadi/ telah dilakukan/ diikuti, atau apapun berkaitan dengan kegiatan dan program sekolah
Agenda akhir tahun
3
Alat pelajaran
Alat bantu untuk memudahkan proses pembelajaran
Alat bantu yang dapat dibuat oleh guru ataupun ahli pendidikan untuk mendukung pembelajaran
Alat peraga pada pelajaran IPA (boneka kerangka manusia)
4
Alokasi waktu
Jumlah waktu yang dibutuhkan untuk ketercapaian suatu kompetensi dasar tertentu
Pertimbangan dalam menentukan alokasi waktu adalah: minggu efektif per semester, jam pelajaran, jumlah kompetensi per semester
Memahami proses reproduksi dalam pelajaran IPA adalah 3 kali tatap muka
Terdapat 100 lebih istilah dalam pendidikan yang dapat kita pelajari. Untuk tulisan selengkapnya silahkan download gratis di sini. Klik Disini

No comments: